Atlet dari SMP Negeri 1 Tasikmalaya Kembali Meraih Juara

SMP Negeri 1 Tasikmalaya telah mengirimkan atlet tae kwon do, petanque dan basket dalam mengikuti ajang perlombaan. Tentunya Atlet-Atlet Tersebut mampu meraih beberapa Prestasi yang luar biasa baik di tingkat Kota, provinsi, maupun Nasional. Berikut perolehan medali yang didapatkan oleh siswa-siswi berprestasi  tersebut: Adzam Sudqi (8C) Medali emas dalam kejuaraan Taekwondo Kapolri Cup IV Nasional Aqilla Rana (7G) Medali perak dalam kejuaraan Taekwondo Kapolri Cup IV Nasional Aqila (7K) Medali pegrunggu dalam kejuaraan Petanque di Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) XIV Jawa Barat 2022 Juara 2 Basket 3 on 3 Putra dalam acara Ajang Kreasi Siswa 2022 SMA BPK Penabur…

Read More

LOMBA MENYANYI LAGU PERJUANGAN TINGKAT JAWA BARAT 2022

Alhamduillah SMP Negeri 1 Kota Tasikmalaya kini meraih prestasi kembali dalam  ajang lomba Menyanyi Lagu Perjuangan tingkat Jawa Barat, Siswi Nesatta berhasil meraih Juara ke 2 dalam lomba tersebut atas nama Ayu Febriana kelas 8G. Sebuah kebanggaan dan penghormatan bagi sekolah atas keberhasilan yang diraih dalam ajang lomba tersebut. Semoga bisa menjadi motivasi untuk Siswa/Siswi lainnya untuk tetap dan terus berprestasi.

Read More

FESTIVAL TUNAS BAHASA IBU (FTBI) KOTA TASIKMALAYA TAHUN 2022

Dalam ajang lomba yang diselenggarakan tingkat Kota Tasikmalaya yaitu Festival Tunas Bahasa Ibu (FTBI) Tahun 2022 yang bertempat di SMP Negeri 2 Tasikmalaya, terdapat beberapa perlombaan diantaranya ngadongeng, ngarang carpon, biantara, borangan, aksara sunda, maca sajak, dan pupuh. Siswa Siswi SMP Negeri 1 Kota Tasikmalaya ikut serta dalam ajang perlombaan tersebut dengan meraih juara, diantaranya : 1. Juara 1 ngadongeng putra 2. Juara 2 ngadongeng putri 3. Juara 1 ngarang carpon putri 4. Juara 2 ngarang carpon putra 5. Juara 2 biantara putri 6. Juara 6 bianatara putra 7. Juara 4 borangan putra…

Read More

SISWA SISWI BERPRESTASI PERIODE 7 – 14 NOVEMBER 2022

            Lagi dan lagi prestasi kembali diraih oleh siswa siswi SMP Negeri 1 Tasikmalaya dalam berbagai bidang, baik akademik maupun non akademik. Prestasi yang telah diraih diantaranya adalah : Arumi Anindya (7J) meraih  mendali emas, perak dan perunggu dalam kompetisi Olimpiade Sains Siswa Indonesia, bidang Matematika, IPA, IPS dan Bahasa Inggris Sanjar Afra Kayzan (7G) meraih mendali perak di lomba Tata Gerak Pra-Pemula Putra Kejuaraan Nasional BKC 2022 Wimala Kamita F (8I) meraih mendali perak dan perunggu dalam bidang IPA dalam Indonesian Youth Science Competation (IYSC) 2022 Permata Anisa Yusuf (9K) meraih mendali perak…

Read More

Pentas PAI Jabar 2022

SMPN 1 TASIKMALAYA  MEWAKILI KOTA TASIKMALAYA MERAIH JUARA 3 OLIMPIADE PAI DI AJANG PENTAS PAI SMP TINGKAT PROVINSI JAWA BARAT TAHUN 2022 By: Hj. Sri sabtuti, M.Pd.I Salah satu program pembinaan bakat dan minat siswa adalah menyelenggarakan Pekan Keterampilan dan Seni Pendidikan Agama Islam (Pentas PAI) Tingkat Provinsi Jawa Barat. Tujuan utama kegiatan ini adalah untuk memberikan kesempatan kepada peserta didik dalam mengekspresikan dan mengembangkan minat, bakat, potensi, serta kemampuannya di bidang PAI agar menjadi kompetensi. Pentas PAI penting untuk dilaksanakan dalam rangka memberikan apresiasi kepada siswa yang berprestasi, di samping juga untuk…

Read More

Pelepasan Kontingen Gudep 02.055 ke Jamnas

Pada hari Senin (01/08/2022) Jambore Kwartir Cabang Kota Tasikmalaya mengirimkan delegasinya untuk mengikuti kegiatan Jambore Nasional XI Tahun 2022. Acara tersebut dihadiri oleh walikota Tasikmalaya M. Yusuf, Ketua kwarcab Tasikmalaya Asep Supriadi, S.Pd., M.Pd. dan masing masing kepala sekolah dari perwakilan peserta Jambore Nasional. SMP Negeri 1 Tasikmalaya merupakan salah satu sekolah yang  mengirimkan delegasi  untuk mengikuti Jambore Nasional XI Tahun 2022. Delegasi yang dikirimkan diantaranya Dian Andika Pangestu yang akan berangkat ke Cibubur  Jakarta sebagai petugas upacara di Hari Pramuka dan Pembukaan Jamnas pada Tanggal 14…

Read More

SMPN 1 TASIKMALAYA MERAIH JUARA UMUM DI AJANG PENTAS PAI SMP TINGKAT KOTA TASIKMALAYA TAHUN 2021

Pendidikan Nasional berfungsi mengembangkan kemampuan dan membentuk watak serta peradaban bangsa yang bermartabat dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa, bertujuan untuk berkembangnya potensi peserta didik agar menjadi manusia yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri, dan menjadi warga negara yang demokratis serta bertanggung jawab (Bab II pasal 2 UU Nomor 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional). Selaras dengan itu, Pendidikan Agama Islam jelas memiliki peranan penting, sehingga perlu adanya upaya-upaya peningkatan pembelajaran Pendidikan Agama Islam (PAI) di SMP, selain harus diberikan melalui kegiatan kurikuler, juga harus diberikan melalui kegiatan ekstra-kurikuler.

Read More

SMPN 1 TASIKMALAYA RAIH BELASAN MEDALI DI AJANG OMNAS 10 PROVINSI JAWA BARAT

Prestrasi spektakuler diraih putera putri terbaik SMPN 1 Tasikmalaya atau yang populer dengan sebutan Nesatta (Negeri Satu Tasikmalaya), di Olimpiade Nasional (OMNAS) 10 Provinsi Jawa Barat. Di ajang bergengsing uji kompetensi bidang studi Matematika, Sains, dan Bahasa Inggris itu, Siswa Nesatta, meraih 14 Medali yang terdiri dari: Matematika (1 medali emas, 4 medali perak), Sains (3 Perak, 1 Perunggu), dan Bahasa Inggris (4 perak, 1 perunggu).Mengapreasiasi atas prestasi putera-putri terbaiknya, Kepala SMPN 1 Tasikmalaya, H. Cecep Susilawan, S.Pd., M.M. “ Ini prestasi luar biasa, selamat dan sukses untuk siswa terbaik Nesatta, juga selamat dan sukses untuk para pembimbingnya”…

Read More